Analisis Kinerja Keuangan Pada Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten Soppeng

Andi Ibbar, Dyna Arum Bestari

Sari


Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten Soppeng adalah perusahaan daerah yang bergerak dibidang jasa pelayanan air minum untuk kebutuhan masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kinerja keuangan Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Kabupaten soppeng yang ditinjau dari aspek keuangan yang telah ditentukan dalam SK Mendagri no. 47 tahun 1999 tentang pedoman penilaian kinerja perusahaan darah air minum yang meliputi Rasio Laba terhadap aktiva produktif, Rasio laba terhadap penjualan, Rasio aktiva lancar terhadap hutang lancar, Rasio Hutang jangka Panjang terhadap ekuitas, Rasio total Aktiva terhadap hutang, Rasio biaya operasi terhadap pendapatan operasi, Rasio biaya operasi sebelum penyusutan, rasio aktiva produktif terhadap penjualan air, jangka waktu penagihan piutang, dan efektifitas penagihan dengan menggunakan data sekunder. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara dan studi pustaka.Metode analisis data yang digunakan adalah kuantitatif. Hasil perhitungan dengan menggunakan rasio keuangan berdasarkan SK Mendagri menunjukkan bahwa Kondisi Kinerja Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) kab. Soppeng berdasarkan aspek keuangannya dikategorikan tidak baik, sesuai dengan skor yang didapatkan pada masing-masing indikator. Sedangkan Faktor yang mempengaruhi rendahnya nilai skor dari indikator adalah kerugian yang dialami pada 5 tahun terakhir, hutang-hutang yang harus segera dibayarkan, pendapatan yang tidak mampu menutupi biaya operasi, aktiva produktif yang tidak mampu meningkatkan penjualan, tingginya piutang yang belum tertagih, sumber dana yang hanya berasal dari modal, serta efektifitas penagihan yang sangat rendah. sehingga, dapat dikatakan berfluktuatif dan tidak stabil.

Kata Kunci : Kinerja Keuangan, SK Mendagri No. 47 tahun 1999.

Teks Lengkap:

Download PDF

Referensi


Ahmad, Ibrahim H. Analisis Kinerja Keuangan pada Kantor PDAM Kab. Sinjai. Hal. 83-101.

Anonim. 6 Januari 2016. 10 Pengertian Manajemen Keuangan menurut para Ahli di Dunia. Dipetik 13 November 2018, dari http://www.seputarilmu.com/2016/01/10-pengertian-manajemen-keuangan.html?m=1

Anonim. September 2015. Pengertian dan Jenis-jenis Variabel dalam penelititian dan evaluasi.Dipetik pada 1 Desember 2018, dari https://www.eurekapendidikan.com/2015/09/pengertian-dan-jenis-jenis-variabel-penelitian-evaluasi.html?m=1.

Anonim, 1 Februari 2017. Manajemen Keuangan : Pengertian, Fungsi, Tujuan manajemen keuangan. Dipetik pada 10 Desember 2018, dari http://www.contoh.surat.co.id/2017/02/manajemen-keuangan.html?m=1

Anonim, 28 Oktober 2011. Analisis Laporan Keuangan. Dipetik pada 10 Desember 2018, dari http://fadhilanalisis.blogspot.com/2011/10/analisis-laporan-keuangan.html?m=1

Fahreza, Dimas. 18 Februari 2018.Bagian dari Laporan arus kas.Dipetik pada 16 Novemver 2018, dari http://zahiraccounting.com/id/blog/bagian-dari-laporan-arus-kas/.

Fahmi, Irham. 2011. Analisis Kinerja Keuangan : Panduan bagi Akademisi,

Munawar. Juni 2016.Analisis Kinerja Keuangan pada Perusahaan Daerah Air Minum di Kabupaten Kupang. Politeknik Negeri Kupang, Hal. 32-43.

Munawir. 2004. Analisa Laporan Keuangan. Edisi Empat. Liberty. Yogyakarta.

Nurhayati, Immas. Suharti, Titing. & Rivai, Novan Mushaf. September 2016. Analisis Kinerja Keuangan Perusahaan Daerah Jasa Transportasi Kota Bogor. Jurnal Ilmiah Inovator, Hal. 73-90.

Riadi, Muchlisin. 23 September 2016. Pengertian, Pengukuran, dan Penilaian Kinerja Keuangan. Dipetik pada 10 Desember 2018, dari http://www.kajianpustaka.com/2016/09/pengertian-pengukuran-dan-penilaian-kinerja-keuangan.html?m=1

Sadeli, Lili M. 2015. Dasar-dasar Akuntansi.Cetakan ke Sembilan.Jakarta : Bumi Aksara.

Solihin, Ismail. 2014. Pengantar Bisnis Manajer, Investor untuk menilai dan menganalisis Bisnis dari Asek Keuangan. CV. Alfabeta. Bandung

Fiwka, Estriana. 15 April 2017. 5 Pengertian Analisis Rasio Keuangan Menurut para Ahli. Dipetik pada 10 Desember 2018, dari http://www.masterpendidikan.com/2017/04/5-pengertian-analisis-rasio-keuangan-menurut-para-ahli.html.

Harahap, Syafari Sofyan. 2015. Analisis Kritis atas Laporan Keuangan. Cetakan Kedua. Edisi Ke satu. Rajawali Pers. Jakarta

Harjito, Agus dan Martono. 2013. Manajemen Keuangan. Edisi Kedua. Ekonisia. Yogyakarta

Harmono. 2016. Manajemen Keuangan. Cetakan ke lima. Jakarta : Bumi Aksara.

Kasmir. 2013. Analisis Laporan Keuangan. Cetakan ke enam.Jakarta : Rajawali Pers.

Manis, Si. 26 Agustus 2017.Pengertian, Tujuan, pengukuran, dan Penilaian Kinerja Keuangan Terlengkap. Dipetik pada 10 Desember 2018, dari http://www.pelajaran.id/2017/26/pengertian-tujuan-pengukuran-dan-penilaian-kinerja-keuangan.htmlJakarta : Erlangga

Sugiyono. 2018. Cetakan ke 27. Bandung : Alfabeta

SK Mendagri No. 47 Thn 1999 Tentang Pedoman Penilaian Kinerja Perusahaan Daerah Air Minum

Supardi.2017. Analisis Likuiditas dan Profitabilitas dalam Manilai Kinerja Keuangan Perusahaan Daerah Air Minum Kota Makassar. Skripsi, Makassar : Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Makassar.

Widyanto, Eko Adi. 2012:2001. Analisis Kinerja Keuangan PDAM Tirta Kencana Samarinda Periode 2006-2010- berdasarkan SK Mendagri No. 47 Thn 1999. Jurnal Eksis, Vol.8, No.1, Hal 2113-2122




DOI: https://doi.org/10.37531/mirai.v8i2.5007

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Flag Counter

Creative Commons License

JURNAL MIRAI MANAGEMENT is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Web
Analytics