Dari Ibadah Ke Branding: Pemanfaatan Simbol Agama Dalam Strategi Pemasaran

Bagus Mastory, Luktfy Alam, Muhammad Ridwan Said Ahmad

Sari


Dalam konteks pemasaran kontemporer, simbol agama semakin banyak digunakan sebagai elemen strategis dalam strategi branding. Simbol-simbol seperti label halal, kaligrafi Arab, atau narasi spiritual tidak lagi sekadar penanda nilai religius, tetapi menjadi instrumen yang memengaruhi persepsi, identitas, dan kepercayaan konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana simbol agama diintegrasikan ke dalam strategi branding, serta bagaimana penggunaannya berdampak terhadap pembentukan brand trust dan brand value. Menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dan metode studi literatur, artikel ini mengkaji sejumlah publikasi ilmiah terkait branding, perilaku konsumen, dan simbol agama. Analisis dilakukan melalui teknik analisis isi untuk mengidentifikasi pola representasi simbol agama serta peran strategisnya dalam membentuk persepsi nilai dan kepercayaan terhadap merek. Hasil penelitian menunjukkan bahwa simbol agama memperkuat empat elemen utama dalam strategi merek: brand awareness, perceived quality, brand association, dan brand loyalty. Selain itu, pemaknaan simbol oleh konsumen bersifat dinamis dan dapat berubah tergantung konteks sosial dan keautentikan penyampaiannya. Simbol agama yang digunakan secara etis dapat membangun kepercayaan dan loyalitas konsumen. sebaliknya, penggunaan simbol yang manipulatif berisiko menimbulkan resistensi pasar. Penelitian ini menegaskan bahwa simbol agama bukan hanya elemen estetika, tetapi bagian dari strategi branding bernuansa nilai dan spiritualitas. Temuan ini memberikan kontribusi konseptual pada pengembangan teori branding berbasis nilai, serta menawarkan panduan praktis bagi pelaku industri untuk merancang strategi branding yang etis dan responsif terhadap keyakinan konsumen.
Kata Kunci: branding, simbol agama, brand trust, brand value

Teks Lengkap:

Download PDF

Referensi


Blumer, H. (1969). Symbolic interactionism: Perspective and method. Englewood Cliffs, NJ: Prentice-Hall.

Aaker, D. A. (1996). Building Strong Brands. New York: The Free Press.

Mead, G. H. (1934). Mind, Self, and Society: From the Standpoint of a Social Behaviorist. Chicago: University of Chicago Press.

Hakim, M. S., Sidik, M. P., & Nuzulfah, V. (2018). Pengaruh Simbol Religius terhadap Sikap dan Niat Membeli Konsumen di E-Commerce (Studi Eksperimen Produk Makanan Halal pada Konsumen Muslim Indonesia).

Masruroh, N. (2020). Dinamika Identitas Dan Religiusitas Pada Branding Halal Di Indonesia. ISLAMICA: Jurnal Studi Keislaman, 14(2), 317-338.

Jayanegara, K. W., & Najib, M. F. (2020, September). Pengaruh Simbol Religi Periklanan terhadap Minat Beli Konsumen. In Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar (Vol. 11, No. 1, pp. 920-929).

Taufik, N., Prabowo, F. H. E., & Santosa, A. D. (2020). Analisis Faktor Brand Religiosity Image. Maro, 3(2), 96-103.

Yustati, H. (2017). Implikasi Strategi Pemasaran Melalui Komodifikasi Agama. Al-Intaj: Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syariah, 3(2), 304-323.

Muna, N., Pratiwi, M. R., & Yusriana, A. (2021). Celebrity Endorsement dan Citra Produk Halal Dalam Membangun Loyalitas Merek: Studi pada Kosmetik Wardah. Jurnal Ilmiah Manajemen, 11(2), 285-300.

Qizwini, J., & Kaban, R. F. (2024). Inovasi Pemasaran Islami: Menarik Konsumen Muslim di Era Digital. Islamic Economics and Business Review, 3(2).

Taufiq, T., & Lestari, E. P. (2024). Pengaruh branding terhadap kepercayaan konsumen pada produk halal. Qusqazah

Primananda, N. A. (2023). Membangun brand religius image, brand awareness, dan brand trust guna meningkatkan minat beli produk

Alamsyah, F. F., Hakim, H. R., Latifah, S. L., & Hamidah, H. D. (2024). Konstruksi Identitas Virtual Muslimah Preneur: Mediatisasi dan Komodifikasi Agama dalam Akun Instagram@ auliyafadlilah. Jurnal Khabar: Komunikasi dan Penyiaran Islam, 6(2), 109-127.

Tutiasri, R. P. (2023). Analisis Resepsi Remaja pada Nilai Budaya dan Religius dalam Iklan Sirup Marjan (Edisi Baruna Sang Penjaga Samudera). JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 6(7), 4961-4967.

Mubarokah, A. (2023). Market Religion and Religion Marketplace in Digital World. Jurnal Riset Ekonomi Syariah, 15-26.

Maghdalena, F., & Lessy, Z. (2024). Menafsir Ulang Hijab: Dinamika dan Makna Dalam Konteks Global: Konsumen Griya Busana Muslim Indramayu. RISOMA: Jurnal Riset Sosial Humaniora Dan Pendidikan, 2(2), 84-95.

Huda, N. (2020). Memasarkan shalawat: Dari pasar dakwah hingga ekonomi global. TRILOGI: Jurnal Ilmu Teknologi, Kesehatan dan Sosial.

Anam, C. (2023). Ekonomi Politik dalam Pembangunan Masyarakat di Era Digital Berbasis Komunitas Religi Political Economy in Community Development in the Digital Era Based on Religious Communities.

Ridwan, A. H., & Adhari, I. Z. (2023). Komodifikasi Agama Islam pada Citra Merek dan Keputusan Pembelian. ICON-IMAD Conference.

Rifa'i, A. B., Mukarom, Z., & Muhtadi, A. S. (2025). Komodifikasi Agama dalam Wedding Organizer Syariah: Analisis Dinamika Budaya dan Ekonomi. JURNAL SYNTAX IMPERATIF: Jurnal Ilmu Sosial dan Pendidikan, 6(1), 125-131.

Irsyadi, M. T. (2020). Analisis Semiotik Komodifikasi Nilai Agama dalam Iklan Luwak White Koffie Versi Ust. Taufiqurrahman. UIN Jakarta Repository.

Saputra, E., Irham, M., & Taufiq, F. (2021). Komodifikasi Produk Keagamaan: Studi Di Komunitas Teras Dakwah. Jurnal Manajemen Dakwah, 7(1), 167-195.

Taufik, N. A., & Setiawati, S. D. (2024). Analisis Strategi Copywriting Pada Instagram Noore Sport Dalam Menembus Pasar Internasional. eProceedings of Management, 11(6).

Arifin, R. A., & Yusuf, K. (2024). Nama-Nama Produk Makanan Berbahasa Arab di Bukalapak. Prosiding Konferensi Nasional Mahasiswa Bahasa dan Sastra Arab, 1(1), 598-618.

Mahardika, R. A. (2024). Komodifikasi Agama dan Maskulinitas dalam Brand Kahf: Studi Semiotik.

Malik, A. D. S., & Yusuf, K. (2024). Pemilihan Nama Berbahasa Arab pada Produk-Produk di Shoope Online. Prosiding Konferensi Nasional Mahasiswa Bahasa dan Sastra Arab, 1(1), 326-344.

Annafis, L. A., & Nawawi, A. (2022). Iklan Madu HNI di Instagram dalam Pasar Komodifikasi Islam. Syams: Jurnal Kajian Keislaman, 6(2), 123–135.

Firdaus, K. (2024). Dampak Budaya Pemasaran Religius terhadap Ramadhan Effect di Indonesia. Community Development Journal, 5(1), 87–99.

Mandjusri, A. (2023). Opini Publik Tentang Nuansa Islam dalam Praktik Periklanan di Indonesia. CommLine, 8(1), 55-70.

Suhadi, M., & Muslim, A. (2022). Islam Dan Produk Halal: Muslimah, Komodifikasi Agama Dan Konsolidasi Identitas Keagamaan Di Indonesia. Profetika: Jurnal Studi Islam, 164-176.

Haque, M. G., Puspita, P., & Zulfison, Z. (2024). Antisipasi Pemasaran Saat Boikot Produk Di Lingkungan Konsumen Muslim Dunia Dan Indonesia Terjadi: Studi Literaratur. Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 4(1), 189-212.

Jasin, H., Mujiatun, S., Rambe, M. F., & Siregar, R. B. (2021). Apakah kepercayaan memediasi pengaruh reputasi bank dan religiusitas terhadap purchase intention?. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 22(1), 86-102.

Damanik, P. A. S., & Harahap, S. (2024). EMOSI KEAGAMAAN UMAT MUSLIM DI KOTA MEDAN TERHADAP PRODUK HALAL HPAI: PERSPEKTIF SOSIOLOGI AGAMA. Jurnal Sosial Humaniora, 15(2), 104-114.

Harahap, S. (2024). Emosi Keagamaan Umat Muslim terhadap Produk Halal HPAI: Perspektif Sosiologi Agama. Jurnal Sosial Humaniora, 5(1), 25–38.

Christianti, Y. D., Amir, V., & Suhasto, R. I. N. (2021). Paradoks Konsumerisme “Manusia Akuntansi” Studi Fenomenologi Transendental Perilaku Konsumsi di Era Industri 4.0 Dalam Pandangan Islam. Jurnal Ilmiah Edunomika, 5(02), 462259.

Ekaputri, S. D., & Karolina, C. M. (2022). Peluang Faith-based Marketing Komunikasi dalam Promosi Produk Cryptocurrency di Indonesia. Jurnal Studi Komunikasi dan Media, 26(2), 95-108.

Masruroh, N. (2020). Dinamika Identitas Dan Religiusitas Pada Branding Halal Di Indonesia. ISLAMICA: Jurnal Studi Keislaman, 14(2), 317-338.

Kholida, M., & Rodiah, I. (2022). Komodifikasi Agama: Sebuah Strategi Pemasaran. LABATILA: Jurnal Ilmu Ekonomi Islam, 6(02), 177-188.

Sipa, A. M. D. (2021). Marketing politik kampanye religius pemilu di Indonesia. Jurnal Kajian Islam Interdisipliner, 6(2), 150-162.

Rohmah, N. A. (2024). Model Peningkatan Purchase Intention Berbasis Trust melalui Islamic Branding dan Brand Image terhadap Produk Kosmetik Halal. Repository Unissula.

Arifin, M. J. (2021). Strategi Islamic Branding Dalam Membangun Kepercayaan Konsumen. EKSYAR: Ekonomi Syari'ah dan Bisnis Islam (e-Journal), 8(1), 67-83.

Isnaini, N. (2022). Konsep Pembentukan Islamic Branding Tinjauan Etika Bisnis Islam. Jurnal Ekonomika Dan Bisnis Islam, 5(3), 127-144

Ferdian, M. S. (2023). Komodifikasi Nilai Agama Islam Dalam Tayangan Iklan Margarin Fitri

Azhargany, R. (2021). Konstruksi Media Dakwah: Tradisi Versus Ekonomi dalam Pemasaran Air Doa. Dakwatuna: Jurnal Dakwah dan Komunikasi Islam, 7(1), 135-155.

Pandiangan, K., Masiyono, M., & Dwi Atmogo, Y. (2021). Faktor-faktor yang mempengaruhi brand equity: brand trust, brand image, perceived quality, & brand loyalty. Jurnal Ilmu Manajemen Terapan, 2(4), 471-484.

Putri, I. E., & Afriyeni, A. (2023). Pengaruh dimensi brand equity dan brand trust terhadap loyalitas pelanggan pada produk kosmetik merek Make Over di Kota Padang. Profit: Jurnal Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 2(3), 72-100.

Tresna, P. W., Chan, A., & Herawaty, T. (2021). The Effect Of Brand Equity On Purchase Decisions (Study On Shopee Consumer). Jurnal Pemikiran Dan Penelitian Administrasi Bisnis Dan Kewirausahaan, 6(1), 1-52.

Ranubaya, F. A., & Endi, Y. (2023). Analisis Privasi Dan Publikasi Postingan Media Sosial Di Kalangan Orang Muda Menurut Interaksionisme Simbolik Herbert Blumer. Metta: Jurnal Ilmu Multidisiplin, 3(2), 133-144.

Kamilia, S., Auliyani, R., & Rafi, R. M. (2024). Interaksionisme Simbolik Budaya dan Agama dalam Konteks Industri Batik. Jurnal Tanzir: Komunikasi dan Penyiaran Islam, 6(1), 35–48.

Haryadi, D., & Munandar, A. (2021). Tafsir Kesalehan Sosial Bagi Anggota Komunitas Hijrah Terang Jakarta Dan Shift Bandung. Jurnal Sosiologi Reflektif, 15(2), 272-297.

Maulida, L., & Witro, D. (2022). Komodifikasi simbol-simbol agama di kalangan kelas menengah muslim di indonesia. SOSEBI: Jurnal Penelitian Mahasiswa Ilmu Sosial Ekonomi dan Bisnis Islam, 2(2), 137-152.

Ahmad, J. (2018). Desain penelitian analisis isi (Content analysis). Research Gate, 5(9), 1-20.

Anggito, A., & Setiawan, J. (2018). Metodologi penelitian kualitatif. CV Jejak (Jejak Publisher).

Fitrisia, A., Zen, N. H., & Fatimah, S. (2025). Literatur Riview dan Metodologi Ilmu Pengetahuan Khusus. Innovative: Journal of Social Science Research, 5(1), 112–122.




DOI: https://doi.org/10.37531/mirai.v10i1.8969

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Flag Counter

Creative Commons License

JURNAL MIRAI MANAGEMENT is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Web
Analytics