Pengaruh Kepribadian, Pengetahuan dan Lingkungan Terhadap Kinerja Usaha

Bungatang Bungatang, Nourhalima Nourhalima

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan mengkaji pengaruh dari kepribadian, pengetahuan dan lingkungan terhadap kinerja usaha. Pengumpulan data penelitian ini dilakukan dengan menyebar kuesioner kepada 65 usaha sablon di Kota Makassar. Data dalam penelitian yang berhasil dikumpulkan akan dianalisis menggunakan metode regresi berganda dengan beberapa tahapan analisis seperti uji validitas, reliabilitas, uji liniearitas, uji normalitas. hipotesis yang diajukan dalam studi ini akan dibuktikan dengan melihat hasil uji koefisien determinasi, uji simultan (uji-f) dan uji parsial (uji-t). Hasil uji hipotesis dengan menggunakan analisis regresi linear berganda menunjukkan bahwa variabel kepribadian (X1), pengetahuan (X2) dan lingkungan wirausaha (X3) secara parsial dan simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja usaha sablon di Kecamatan Tamalate.
Keywords:
Kepribadian, Pengetahuan, Lingkungan, Kinerja, Usaha

Teks Lengkap:

Download PDF

Referensi


Alma, Buchari. (2010). Kewirausahaan (edisi revisi). Bandung: CV Alfabeta.

.....................2012. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa.Cetakan kedelapan. Penerbit Alfabeta. Bandung.

Aprilia Fitriani. (2012). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Berwirausaha pada Siswa SMK Negeri 1 Kandeman Kabupaten Batang Tahun 2011/2012. Economic Education Analysis Journal 1 (2) (2012)

Assauri, Sofjan, (2010). Manajemen Pemasaran. Penerbit Rajawali Pers. Jakarta.

Badan Pusat Statistik RI. (2011). Laporan Bulanan Data Sosial Ekonomi edisi Juni 2011. Jakarta: Badan Pusat Statistik.

Dewi Susita. (2013). Pengaruh Sikap Kewirausahaan, Kepribadian, Kepuasan Kerja, dan Komitmen terhadap Efektivitas Kerja Karyawan Kementerian Perindustrian. Jurnal Pendidikan Vokasi, Vol 2, Nomor 3, November 2013.

Hendro. (2011). Dasar-dasar Kewirausahaan Panduan bagi Mahasiswa untuk Mengenal, Memahami, dan Me¬masuki Dunia Bisnis. Penerbit Erlangga. Jakarta.

Indriyarti. (2008). Pentingnya Motivasi dan Kreativitas dalam Menumbuhkan Sikap Berwirausaha. Jurnal Cakrawala Pendidikan. Volume 11, Nomor 1 Dosen DPK STKIP PGRI Blitar.

Kasmir. (2007). Kewirausahaan. Penerbit Raja Grafindo Perkasa. Jakarta.

Minat Berwirausaha di Indonesia Rendah. (23 Maret 2011). Jawa Pos National Network. Diambil pada tanggal 7 Juli 2011, dari www.jpnn.com.

Muhyi. (2007). Kewirausahaan. Teori, Praktik, dan Kasus-kasus. Penerbit Salemba Empat. Jakarta.

Sarifuddin. (2005). Pengaruh Pelatihan Kewirausahaan Terhadap Tumbuhnya Minat Ber¬wirausaha. Jurnal Penelitian Humaniora Vol. 9 No. 2. Univeritas Muhammadiyah Surakarta.

Sekaran, Uma. (2006). Metode Penelitian Untuk Bisnis 1. (4th Ed). Salemba Empat. Jakarta.




DOI: https://doi.org/10.37531/mirai.v5i2.1036

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Flag Counter

Creative Commons License

JURNAL MIRAI MANAGEMENT is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Web
Analytics